Perubahan Biaya Pendaftaran TOEFL ITP
Perubahan Biaya Pendaftaran TOEFL ITP

Hallo Civitas Academica,
Tes TOEFL ITP di Pusat Pengembangan Bahasa UIN Jakarta kembali lagi dengan beberapa informasi penyesuaian.

𝐂𝐚𝐫𝐚 𝐑𝐞𝐠𝐢𝐬𝐭𝐫𝐚𝐬𝐢
Mengubungi admin Pusat Pengembangan Bahasa UIN Jakarta pada nomor 082124679915.

𝐆𝐚𝐦𝐛𝐚𝐫𝐚𝐧 𝐓𝐞𝐤𝐧𝐢𝐬 𝐔𝐣𝐢𝐚𝐧 𝐎𝐧𝐥𝐢𝐧𝐞 𝐝𝐢 𝐋𝐚𝐛
Peserta datang ke kampus uin gedung pusat pengembangan bahasa uin lantai 3 dengan membawa ktp asli dan berpakaian rapih Peserta yg sudah mendaftar akan dipanggil namany dan masuk keruang ujian dengan cek id terlebih dahulu. Lalu proses ujian akan berlangsung selama kurang lebih 2,5 jam.

𝐆𝐚𝐦𝐛𝐚𝐫𝐚𝐧 𝐓𝐞𝐤𝐧𝐢𝐬 𝐓𝐞𝐬 𝐎𝐧𝐥𝐢𝐧𝐞 𝐕𝐢𝐚 𝐙𝐨𝐨𝐦
Peserta melakukan test online di rumah dan wajib menyediakan laptop min. Wind 10 (Mac bisa) untuk mendownload secure browser dan aplikasi zoom di hp. Pastikan untuk menyediakan kuota min. 4 GB dan memiliki jaringan/WiFi yg stabil.

Ujian online skor akan langsung keluar setelah ujian sedangkan sertifikat resmi biasanya sudah bisa diambil di kantor kami setidaknya 10 hari sejak ujian.

𝐍𝐨𝐭𝐞: 𝐉𝐚𝐝𝐰𝐚𝐥 𝐃𝐚𝐩𝐚𝐭 𝐒𝐞𝐰𝐚𝐤𝐭𝐮-𝐰𝐚𝐤𝐭𝐮 𝐁𝐞𝐫𝐮𝐛𝐚𝐡